Berita Entertaiment LifeStyle

Tutorial Hijab Untuk Hari Raya ala NabiilaBee

Penjabaran - Tutorial Hijab Untuk Hari Raya ala NabiilaBee - Hari raya sudah di depan mata. Tinggal menghitung hari, umat muslim akan merayakan hari kemenangan setelah melaksanakan kurang lebih 30 hari berpuasa. Kalau lebaran datang, jangan lupa untuk mempersiapkan pakaian apa yang akan Anda kenakan nanti.


Nah, jika outfit sudah oke, jangan lupa lengkapi dengan hijab yang juga oke. Karena hari raya adalah hari yang penting untuk umat muslim, tidak ada salahnya jika Anda mengambil inspirasi dari pemilik akun Youtube ini.




.


Yang Anda butuhkan :

Pasmina dengan aksen fringe

Aksesoris mutiara

Peniti

Jarum pentul



Step :

  • Pasang hijab, pastikan salah satu hijab lebih pendek. Pasang peniti untuk menjaga posisi tetap stabil
  • Pasang aksesoris mutiara ala arabian
  • Putar bagian hijab yang pendek dan letakkan ke belakang, rapikan dengan jarum.
  • Ambil hijab yang panjang dan putar ke belakang, rapikan dengan jarum.
Tips Hijab Cantik, Hijab Style, Cara Memakai Hijab


Demikianlah artikel yang bisa syaa share mengenai Tutorial Hijab Untuk Hari Raya ala NabiilaBee semoga bermanfaaat dan berguna untuk anda semua - Tutorial Hijab Untuk Hari Raya ala NabiilaBee

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Tutorial Hijab Untuk Hari Raya ala NabiilaBee

  • kreasi jilbab segiempat simple model terbaruPenjabaran - kreasi jilbab segiempat simple model terbaru - Bagaimana kabar anda hari ini? Di bulan suci Ramadhan ini saatnya kamu memulai untuk berkreasi dalam memben ...
  • Koleksi Baju Muslim Dian PelangiPenjabaran - Koleksi Baju Muslim Dian Pelangi - Di kalangan hijabers, Koleksi Baju Muslim Dian Pelangi sangat popular dan di sukai. Tidak hanya di Indonesia, desainer mu ...
  • Cara Mempercepat Kinerja Blackberry LemotPenjabaran - Cara Mempercepat Kinerja Blackberry Lemot - BBM For Android, Blackberry merupakan smartphone yang banyak diminati oleh pengguna di Indonesia. Blackberry mem ...
  • Model Cincin Nikah TerbaruPenjabaran - Model Cincin Nikah Terbaru - Cincin nikah merupakan perlambang dan tanda bahwa seseorang yang mengenakan cincin tersebut adalah orang yang sudah terikat den ...
  • Kumpulan Gambar Rumah Minimalis ModernKumpulan gambar rumah minimalis modernsangat berguna bagi anda yang ingin membangun sebuah rumah dengan konsep minimalis tapi tetap mengusung kesan modern. Berikut ...

0 comments:

Post a Comment